RESEP SEKOTENG SEDERHANA





RESEP SEKOTENG SEDERHANA

Sekoteng juga merupakan minuman hangat tradisional dengan rempah jahe untuk menghangatkan badan. Selain itu, sekoteng juga terkadang disajikan dingin dengan es.

Bahan

100 gram biji delima (pacar cina).
200 gram kacang tanah, rebus lalu buang kulit arinya.
100 gram kacang hijau, direbus.
1000 cc air.
100 gram gula pasir.
1 ruas jari jahe.
5 lembar roti tawar, iris

Komentar

Postingan populer dari blog ini

MANFAAT DAN KHASIAT PETAI CINA BAGI KESEHATAN

CARA MEMBUAT RENGGINANG ANEKA RASA

MANFAAT DAN KHASIAT JENGKOL UNTUK KESEHATAN